get app
inews
Aa Text
Read Next : Kronologi Kecelakaan Maut Minibus Rombongan Wisatawan China, Hilang Kendali Tabrak Pohon

Minibus Rombongan Sekeluarga dari Jakarta Kecelakaan Beruntun di Buleleng

Rabu, 27 Januari 2021 - 16:44:00 WITA
Minibus Rombongan Sekeluarga dari Jakarta Kecelakaan Beruntun di Buleleng
Tiga kendaraan terlibat kecelakaan beruntun di short cut titik 5-6 jalur Denpasar - Buleleng, Rabu (27/1/2021)

Sementara polisi lalu lintas Polsek Sukasada yang melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) menduga, sopir truk tidak mampu menguasai kendaraannya yang oleng ke kanan. 

“Dugaan sementara, pengemudi truk mengendarai kendaraannya agak cepat dan tak mampu menguasai kendaraannya, akhirnya oleng dan terjadilah lakalantas,” Kanit Lantas Polsek Sukasada, Iptu Ketut Sarjana.

Sarjana mengimbau untuk masyarakat pengguna jalan yang melintas di short cut agar lebih berhati-hati karena termasuk jalur bebas hambatan yang rawan kecelakaan.

Editor: Dewi Umaryati

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut