Sebelumnya Pangdam IX Udayana Mayjen Maruli Simanjuntak datang langsung ke Buleleng. Dia juga berharap ada penyelesaian terbaik dalam masalah ini.
"Kita cari penyelesaian yang terbaik buat kita semua," ujar Maruli.
Di balik kericuhan itu, Maruli mengakui mungkin ada kurang sosialisasi seperti melangkahi adat istiadat setempat, sehingga menimbulkan kesalahpahaman.
"Di militer pun kejadian pemukulan itu tidak dibenarkan. Kita cari penyelesaian yang terbaik untuk kita semua," ujarnya.
Editor : Reza Yunanto
Artikel Terkait