Kebakaran hebat menghanguskan 35 rumah di Jalan Kartini, Dusun Wanasari, Kota Denpasar, Bali, Selasa (13/6/2023) siang. Sebanyak 60 kepala keluarga kini tak punya rumah. (Foto: ANTARA)
 Kebakaran yang terjadi di permukiman padat itu meludeskan 35 unit rumah. Kendati tak ada korban jiwa, seorang warga yakni Ruslan Junaedi (56) mengalami luka bakar di tubuhnya dan kini dirawat di RSUD Wangaya.

Kobaran api padam setelah enam unit mobil pemadam kebakaran datang ke lokasi. 

Penyelidikan sementara menduga kebakaran itu dipicu kebocoran tabung gas dari salah satu rumah. 


Editor : Reza Yunanto

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network