get app
inews
Aa Text
Read Next : Gempa Hari Ini Guncang Kuta Selatan Bali, Cek Magnitudonya!

Sekolah di Bali Kembali Mulai PTM, Hari Pertama Kapasitas Masih 50 Persen

Senin, 04 April 2022 - 14:40:00 WITA
Sekolah di Bali Kembali Mulai PTM, Hari Pertama Kapasitas Masih 50 Persen
Ilustrasi siswa mulai menerapkan PTM di Bali dengan kapasitas 50 persen. (Foto: Ilustrasi/Ist)

Seusai jam pulang sekolah, siswa diimbau tidak kumpul-kumpul atau nongkrong di warung, kafe, mal maupun pusat keramaian. Mereka diminta langsung pulang ke rumah. 

Wiradarma mengatakan, PTM dengan kapasitas 50 persen akan dievaluasi selama dua pekan ke depan.

"Jika tidak muncul kasus dan klaster diharapkan bisa segera PTM penuh," ucapnya.

Editor: Donald Karouw

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut