Prabowo Ingin Bangun Bandara Bali Utara, Bakal Jadi New Singapore-Hong Kong
Senin, 04 November 2024 - 11:25:00 WITA
Dalam kunjungan perdana sebagai Presiden, Prabowo bertemu sejumlah tokoh di antaranya anggota DPD RI IB Rai Dharmawijaya Mantra, mantan Gubernur Bali Made Mangku Pastika serta kader dan calon wali kota/bupati. Termasuk Calon Gubernur Made Muliawan Arya dan Calon Wakil Gubernur Putu Agus Suradnyana.
Editor: Donald Karouw