get app
inews
Aa Text
Read Next : Spesialis Pencurian Motor di Palembang Ditangkap, 1 Buron

Antrean Pemotor Menumpuk di Pintu Masuk Pelabuhan Gilimanuk, Pemudik Kepanasan

Kamis, 28 April 2022 - 13:06:00 WITA
Antrean Pemotor Menumpuk di Pintu Masuk Pelabuhan Gilimanuk, Pemudik Kepanasan
Suasana mudik dari Bali ke Pulau Jawa melalui Pelabuhan Gilimanuk, Jembrana, Bali dipadati pemotor, Kamis (28/4/2022) siang. (Foto: Sudika).

JEMBRANA, iNews.id - Suasana mudik dari Bali ke Pulau Jawa melalui Pelabuhan Gilimanuk, Jembrana, Bali dipadati pemotor, Kamis (28/4/2022) siang. Antrean sepeda motor mulai pintu masuk terminal menumpuk hingga di pintu masuk pelabuhan.

Pantauan di lokasi, ribuan para pemudik yang menggunakan sepeda motor tampak kepanasan karena minimnya tenda. Ibu-ibu terpaksa membawa anaknya keluar antrean untuk berteduh.

Para pengendara motor juga tertahan di depan penjualan tiket, tepatnya di pintu masuk Pelabuhan Gilimanuk. Para pemdik menunggu berjam-jam, namun belum bisa masuk pelabuhan.

Editor: Kurnia Illahi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut