Tim Basarnas Denpasar saat berupaya mengevakuasi sopir truk tangki air, Antonius Nani (34 tahun) yang tewas terjepit as roda di Jalan Pantai Balangan, Badung, Bali, Rabu (9/4/2025). (Foto: Indira Arri).

BADUNG, iNews.id - Nasib tragis menimpa Antonius Nani (34 tahun), seorang sopir truk tangki air asal Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) tewas terjepit as roda depan di Jalan Pantai Balangan, Badung, Bali. Insiden ini terjadi saat korban bersama kernetnya berusaha mengganjal ban truk di jalan menurun dan licin setelah mengisi air. 

Tragisnya, truk tiba-tiba melesat maju, menjepit korban. Sementara kernetnya selamat. Proses evakuasi korban oleh tim Basarnas Denpasar berlangsung dramatis. 

Dipimpin langsung oleh Kasi Operasi dan Siaga, I Wayan Juni Antara, sembilan personel dikerahkan untuk mengevakuasi korban. Medan yang licin dan curam menjadi tantangan utama dalam proses ini. 


Editor : Kurnia Illahi

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network