Pantai Pandawa Badung Ramai Pengunjung di Libur Lebaran (Foto: iNews/Indira Arri)

BADUNG, iNews.id - Pantai eksotis di Pulau Bali menjadi tujuan wisata para wisatawan liburan Lebaran.  Salah satunya Pantai Pandawa di Kawasan Ungasan, Badung.

Dengan panorama luasnya pantai dan tebing kapur, membuat lokasi ini menjadi salah satu pantai populer bagi wisatawan untuk dikunjungi. Keindahan panorama pantai membuat para wisatawan betah berlama-lama.

Bahkan keindahan Pantai Pandawa ini dijuluki The New Kuta. Selain berselfie, wisatawan juga bisa melakukan aktivitas olahraga air dengan bermain kano.

"Di Pantai Pandawa pasirnya putih, airnya jernih dan segar. Beda sama pantai lain," ucap pengunjung asal Bandung, Elsa Eskia, Senin (24/4/2023).


Editor : Nani Suherni

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network