Sementara Jerinx mengaku pemeriksaan berjalan dengan lancar. Dia menyebut penyidik memeriksanya dengan profesional dan humanis.
"Subdit 3 Resmob sudah melakukan tugasnya dengan sangat profesional dan humanis memeriksa saya," ujar Jerix yang datang didampingi istrinya Nora Alexandra.
Jerinx menyatakan akan datang kembali dalam pemeriksaan selanjutnya dan siap bertemu dengan Adam Deni yang melaporkan dirinya ke polisi.
"Saya pasti datang dan siap (dikonfrontasi dengan pelapor)," ujarnya.
Editor : Reza Yunanto
Artikel Terkait