Suasana di Pelabuhan Gilimanuk. (Foto: Chusna Mohammad)

DENPASAR, iNews.id - Arus mudik dari Bali menuju Pulau Jawa diprediksi mengalami peningkatan hingga 1,4 juta orang. Mereka akan mudik melalui jalur darat melewati Pelabuhan Gilimanuk.

"Tahun lalu pemudik yang menyeberang 1,2 juta orang," kata Manajer Usaha Gilimanuk PT ASDP Indonesia Ferry Djumadi, Selasa (11/4/2023).

Djumadi memperkirakan arus mudik akan terlihat mulai H-7 Lebaran dan akan mencapai puncaknya pada H-1. Kepadatan di pelabuhan akan ditambah dengan masuknya wisatawan ke Bali selama libur Lebaran. 

ASDP akan menyiagakan 49 kapal ferry akan untuk mengangkut pemudik dan wisatawan.


Editor : Reza Yunanto

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network